Posted by tiza fitrizia in
on
-
Perempuanku,menangislah...
Aku punya pelukan untukmu
Jatuhkan airmatamu di pundakku
Tubuhku akan menyimpannya dengan rapi
Perempuanku,diamlah sejenak setelah ini
Sudah kususun paragraf tentang hujan di bulan kisah kita
Akan kukatakan padamu bagaimana rumput tersenyum kala itu
Perempuanku,jangan datang dengan make-up diwajahmu
Aku mau menulis disitu!
Post a Comment